Resep Membuat Siomay Ayam Udang tanpa kulit yang Tradisional

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Siomay Ayam Udang tanpa kulit.

Siomay Ayam Udang tanpa kulit


Kamu dapat dengan mudah membuat Siomay Ayam Udang tanpa kulit menggunakan 13 bahan dan 4 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Siomay Ayam Udang tanpa kulit :

Langkah-langkah untuk membuat Siomay Ayam Udang tanpa kulit :

  1. Siapkan paha ayam fillet dan udang, masukkan ayam dan bawang putih ke dalam chopper, proses sampai hancur lembut, keluarkan dari chopper taruh di baskom sisihkan..
  2. Masukkan udang dan labu siam ke dalam chopper blend sampai halus, lalu tuang k dlm baskom yg berisikan ayam giling td, lalu masukkan telur daun bawang dan semua bumbu2 aduk rata..
  3. Setelah tercampur rata bentuk bulat2 dgn bantuan sendok masukkan adonan ke dalam air rebus mendidih, sisakan untuk isian kol, tunggu sampai mengapung artinya sdh matang dan angkat sisihkan..
  4. Lalu siapkan lembaran2 kol untuk di buat gulungan2 yg di isi dgn sisa adonan tadi, lakukan sampai habis dan masukkan ke dalam kukusan tunggu -+ 30mnt an, angkat dan sajikan bersama siomay tadi..