Resep Membuat Kulit Dimsum yang Praktis Di Rumah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Kulit Dimsum.

Kulit Dimsum


Kamu dapat dengan mudah membuat Kulit Dimsum menggunakan 4 bahan dan 4 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Kulit Dimsum :

Langkah-langkah untuk membuat Kulit Dimsum :

  1. Campur tepung dan garam, masukkan minyak. Aduk rata. Perlahan Masukkan air panas sedikit2 sambil diuleni.
  2. Uleni sampai kalis atau tidak lengket. Bungkus dgn plastik wrap, diamkan 30menit.
  3. Setelah didiamkan, uleni selama 5menit saja. Bagi adonan beberapa bagian. Gilas lalu cetak. Saya pakai cangkir diameter 8,5cm.
  4. Taburkan maizena perlapisnya supaya tidak lengket. Saya jadi 65lembar. Hasil tergantung ketebalan dan diameter nya yaa moms.