Resep Membuat Dimsum Ayam Lezat yang Praktis

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Dimsum Ayam Lezat.

Dimsum Ayam Lezat


Kamu dapat dengan mudah membuat Dimsum Ayam Lezat menggunakan 13 bahan dan 8 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Dimsum Ayam Lezat :

Langkah-langkah untuk membuat Dimsum Ayam Lezat :

  1. Potong dadu fillet dada ayam, kemudian siapkan chopper..
  2. Campurkan potongan fillet, tepung tapioka, telur, lada, penyedap rasa, gula, garam, dan bawang putih. Kemudian blender sampai halus..
  3. Setelah halus campurkan wortel parut (sisakan sedikit untuk hiasan atas), serta daun sop (jika tidak suka tidak perlu ditambahkan).
  4. Panaskan kukusan, olesi permukaan alasnya dengan minyak agar dimsum tidak lengket..
  5. Ambil kulit dimsum, olesi dengan air yang dicampur dengan minyak, tujuannya agar kulit tidak terlihat kaku setelah dikukus dan tampak lentur..
  6. Setelah dioles, isi dengan 1 sendok makan adonan ayam, kemudian bentuk seperti cekungan mangkok. (Apabila sulit bisa menggunakan mangkok kecil utk bantuan saat mengukus. Beri taburan wortel parut di atasnya..
  7. Kukus dimsum selama kurang lebih 25 menit. Setelah diangkat dapat lsg dimakan atau disimpan dalam freezer utk dimakan nanti (dikukus kembali)..
  8. Sajikan bersama saos sambal. Dimsum nikmat lezat dan higienis bisa dinikmati bersama orang yang terkasih..