Resep Membuat Egg Dumpling Saus Keju yang Khas Di Rumah

Kumpulan Resep dan Tutorial terbaik.



Egg Dumpling Saus Keju.

Egg Dumpling Saus Keju


Kamu dapat dengan mudah membuat Egg Dumpling Saus Keju menggunakan 10 bahan dan 5 langkah kerja yang cepat.

Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat Egg Dumpling Saus Keju :

Langkah-langkah untuk membuat Egg Dumpling Saus Keju :

  1. Siapkan bahan-bahan. Rendam bihun dalam air panas, jangan terlalu lama, angkat, tiriskan, lalu potong-potong..
  2. Campur telur, daun bawang, dan bumbu-bumbu, kocok sampai tercampur rata. Lalu tuang kocokan telur ke dalam wadah bihun. Campur merata..
  3. Siapkan wajan teflon (saya pakai yg ukuran 11 cm), tuang secukupnya minyak untuk mendadar. Ambil adonan telur bihun, goreng sampai bagian bahan sudah cukup kokoh, lalu lipat. Goreng sampai kedua sisinya matang, gunakan api kecil saja..
  4. Saus keju : campur semua bahan, masak dengan api sangat kecil, aduk-aduk sampai mengental. Angkat..
  5. Sajikan Egg Dumpling dengan cocolan saus keju..